Mengapa Mencintai Produk Indonesia Dapat Meningkatkan Perekonomian? Ini Jawabannya

Instansi Indonesia sudah lama menggaungkan kampanye cintai produk-produk Indonesia. Mulai dari produk barang hingga produk jasa lebih disarankan untuk menggunakan produk lokal. Tapi mengapa mencintai produk Indonesia dapat meningkatkan perekonomian?

Mencintai produk dalam negeri punya dampak pada peningkatan nilai ekonomi memang benar adanya. Tidak hanya instansi pemerintah yang mendapatkan dampak positifnya, tapi masyarakat juga yang akan merasakan pengaruhnya.

Alasan Mengapa Mencintai Produk Indonesia Dapat Meningkatkan Perekonomian

Ada banyak alasan yang mendasari kenapa mencintai produk lokal dalam berpengaruh pada nilai perekonomian nasional. Mulai dari peningkatan pendapatan per kapita hingga kunci gerakan save money to get more, berikut 5 alasan yang paling mendasar.

1. Meningkatkan Nilai Pendapatan sekaligus Perekonomian Negara

Meningkatkan-Nilai-Pendapatan-sekaligus-Perekonomian-Negara

Alasan pertama kenapa mencintai produk lokal dapat meningkatkan perekonomian negara karena akan meningkatkan angka pendapatan negara. Konsep kenaikan angka pendapatan per kapita akan dengan mudah didapatkan dari penjualan dan pembelian produk lokal.

Dengan peningkatan omzet usaha lokal dalam negeri, nantinya akan otomatis berdampak pada pertumbuhan pendapatan per kapita hingga menambah devisa negara. Peningkatan ini akan berjalan secara berkala seiring dengan meningkatnya daya beli produk lokal.

2. Mendorong Perkembangan Brand dan UMKM Lokal

Mendorong-Perkembangan-Brand-dan-UMKM-Lokal

Selanjutnya inisiasi cinta produk Indonesia juga dapat mendorong perkembangan brand lokal hingga UMKM lokal bahkan dari daerah terpencil sekalipun. Perkembangan brand dan UMKM lokal tentu akan menambah daya beli dari berbagai pihak.

Bahkan lebih jauhnya lagi faktor ini juga bisa menarik pembeli dari luar negeri. Dengan memanfaatkan sistem jual beli yang semakin berkembang dan ditambah dengan rasa cinta terhadap produk lokal, bukan tidak mungkin perkembangan brand dan UMKM akan semakin pesat.

3. Meningkatkan Daya Saing secara Global

Meningkatkan-Daya-Saing-secara-Global

Tentu saja untuk memajukan perekonomian nasional di kancah internasional daya saing dari pembeli dan penjual brand lokal harus terus berkembang. Lewat cinta produk Indonesia jadi salah satu upaya untuk meningkatkan daya saing ekonomi secara global.

Itulah mengapa mencintai produk Indonesia dapat meningkatkan perekonomian. Semakin besar peluang jual beli oleh masyarakat sendiri maka secara tidak langsung mendorong peningkatan daya saing secara global. Brand luar bisa jadi akan kalah pamor dan justru brand lokal jadi mendunia.

4. Membuka Lapangan Kerja lebih Luas Lagi

Membuka-Lapangan-Kerja-lebih-Luas-Lagi mengapa mencintai produk Indonesia dapat meningkatkan perekonomian

Dengan daya beli yang tinggi tentunya produksi akan suatu barang maupun jasa harus lebih banyak lagi. Inilah yang nantinya jadi jalan pembuka bagi terciptanya lapangan kerja yang lebih luas bagi masyarakat.

Lapangan kerja yang luas merupakan salah satu faktor peningkatan kesejahteraan nasional. Tidak hanya itu, krisis keuangan juga bisa diantisipasi dari cara ini. Karenanya mencintai produk Indonesia bisa berdampak cukup luas.

5. Kepercayaan Penggunaan Barang Brand Lokal Kunci Pembelian Berulang

Kepercayaan-Penggunaan-Barang-Brand-Lokal-Kunci-Pembelian-Berulang

Jadi salah satu kunci gerakan save more to get more mencintai produk Indonesia berarti menaruh kepercayaan pada brand lokal. Di samping hal tersebut kini kualitas barang dari brand lokal dan UMKM setempat tidak kalah bagus dengan brand luar.

Karenanya pembelian berulang bisa jadi terulang bahkan jadi siklus tak berujung. Dari sini nilai ekonomi lokal terus meningkat hingga tercipta penyimpanan uang lebih banyak untuk mendapat lebih banyak. Karena produk Indonesia tidak hanya bagus tapi juga murah.

Produk Lokal yang Mendunia

Bagi yang belum tahu, ternyata Indonesia punya segudang brand lokal yang sudah mendunia. Berawal dari daya beli masyarakat lokal yang cukup tinggi dengan atensi perkembangan produk yang luar biasa, berikut produk lokal yang ternyata sudah mendunia.

1. Hasil Laut dan Makanan Instan

Hasil-Laut-dan-Makanan-Instan

Punya teritorial perairan yang sangat luas membuat Indonesia dapat jadi tempat stik bagi berbagai hasil laut dengan kualitas terbaik. Bahkan kualitasnya telah lama mendunia dengan cita rasa yang cukup khas.

Tidak hanya hasil laut mentah, Indonesia juga telah berhasil memasarkan produk makanan instan ke berbagai belahan dunia. Bahkan kabarnya ada beberapa negara yang menjadikan makanan instan ini sebagai makanan pokoknya. Menarik bukan?

2. Kain Tenun dan Batik khas Indonesia

Kain-Tenun-dan-Batik-khas-Indonesia mengapa mencintai produk Indonesia dapat meningkatkan perekonomian

Jadi salah satu peninggalan sejarah yang tercatat dalam UNESCO, kain khas buatan Indonesia tidak hanya jadi kebanggaan bagi para penggunanya di Indonesia tapi juga di luar negeri. Diantaranya kain tenun dan kain batik sudah lama dipasarkan sebagai salah satu produk andalan yang mendunia.

Corak dari kedua jenis kain ini banyak disukai oleh konsumen luar negeri. Pasokan tenun dan batik terus dijaga demi memenuhi permintaan dari luar. Tidak hanya punya pasar yang baik dengan peminat yang banyak di dalam negeri, kain khas juga dapat tempatnya sendiri di luar sana.

3. Produk Pakaian

Produk-Pakaian

Salah satu alasan mengapa mencintai produk Indonesia dapat meningkatkan perekonomian adalah nilai pendapatannya dapat memenuhi sekian persen kas negara. Tidak hanya kain panjang, produk pakaian jadi juga ternyata sudah banyak mendunia.

Produk pakaian yang beragam dengan bahan berkualitas jadi alasan kenapa banyak diminati oleh konsumen luar. Pada tahun 2022 sendiri sudah berbagai brand pakaian yang tiba-tiba mendunia dan kini punya target pasar yang lebih luas.

4. Produk Alas Kaki

Produk-Alas-Kaki

Produk alas kaki jadi salah satu produk yang amat dibutuhkan oleh manusia. Tidak hanya menunjang kenyamanan saat melakukan aktivitas, alas kaki juga dapat menunjang kebutuhan fashion penggunanya.

Indonesia sendiri punya produk alas kaki baik sepatu, sendal hingga kaus kaki yang sudah mendunia. Sebutlah sepatu gunung hingga sepatu casual yang punya corak tersendiri. Dengan harga yang terjangkau konsumen luar bisa mendapatkan alas kaki dengan kualitas terbaik.

5. Produk Kesehatan

Produk-Kesehatan mengapa mencintai produk Indonesia dapat meningkatkan perekonomian

Produk kesehatan jadi salah satu produk lokal unggulan yang banyak dibeli oleh masyarakat Indonesia. Sebut saja obat cair herbal yang tidak bisa lepas dari berbagai kegiatan sehari kari konsumennya.

Berawal dari ketenaran produk di lingkungan lokal, kini berbagai produk kesehatan sudah terbang ke berbagai belahan dunia dan punya pasarnya sendiri. Mulai dari obat herbal hingga bahan baku berbagai produk kesehatan sudah banyak diekspor.

Upaya Meningkatkan Perekonomian lewat Cinta Produk Lokal

Upaya-Meningkatkan-Perekonomian-lewat-Cinta-Produk-Lokal

Sebagai penduduk Indonesia siapa saja bisa ikut andil dalam meningkatkan perekonomian negaranya. Tidak perlu langsung bekerja di BUMN atau BUMD, salah satunya bisa ikut andil lewat perantara produk lokal.

Produk lokal inilah yang nantinya akan membantu setiap pembeli untuk meningkatkan perekonomian secara nasional. Bahkan satu produk yang dibeli akan berarti cukup banyak apalagi bila pembelian dilakukan secara berkala.

Meningkatnya laju defisit negara jadi salah satu alasan mengapa mencintai produk Indonesia dapat meningkatkan perekonomian. Lalu apa saja upaya yang bisa dilakukan untuk meningkatkan perekonomian lewat cinta produk lokal?. Tentunya ada banyak yang bisa dilakukan diantaranya:

  1. Membeli produk lokal.
  2. Mendukung kampanye produk lokal.
  3. Menggunakan produk lokal di keseharian, dll.

Alasan mengapa mencintai produk Indonesia dapat meningkatkan perekonomian cukup beragam. Bahkan di luar peningkatan nilai sektor ekonomi, berbagai sektor lain secara berkesinambungan bisa ikut berkembang.

Leave a Comment